Kumpulan puisi romantis untuk pacar

Jumat, 27 Mei 2011

BERTAHAN ITU SAKIT


kumpulan puisi cinta romantis untuk kalian yang lagi galau atau ingin mengucapkan kata-kata romantis buat kekasih. Blog puisi cinta romantis kali akan posting BERTAHAN ITU SAKIT
Advertisement

seberapapun perjuanganku
kau tak akan melihatnya
seberapapun pengorbananku
kau tak akan menghargainya
kau hanya melihat dia
dan aku hanya melihat kau
kau hanya ingin dia
dan aku ingin kau disini
mencintai bukanlah sebuah kesalahan
mencintaimupun bukanlah sebuah kesalahan
tapi kesalahanku adalah mencintaimu terlalu dalam
mencintaimu hingga ku biarkan sakit ini lebih dalam lagi
sakit ini tak membuatku menyerah
luka ini membuatku mengerti
bagaimana rasanya mencintai tanpa dicintai
mengerti bagaimana tersakit karna mencintai
karna cintaku adalah perjuanganku
cintaku adalah pengorbananku
cintaku adalah semangatku
dan kamu adalah cintaku.

BERTAHAN ITU SAKIT Rating: 4.5 Diposkan Oleh: admin

1 komentar: